Bulan pernah terbelah dua
BISMILLAHIRRAHMAANIRRAHIIM SUBHANALLAH.............. MAHA BESAR ALLAH SWT ATAS SEMUA CIPTAANNYA Allah SWT berfirman:Sungguh telah dekat hari qiamat, dan bulan pun telah terbelah (Q.S. Al-Qamar: 1)Dalam temu wicara di televisibersama pakar Geologi Muslim, Profesor Dr. Zaghlul Al-Najar, salahseorang warga Inggris mengajukan pertanyaan kepadanya.Apakah ayat dari surat Al-Qamar di atas memiliki kandungan mukjizat secara ilmiah ?Maka Profesor Dr. Zaghlul Al-Najar menjawabnya sebagai berikut...