Tips Meningkatkan Pagerank dan Traffic Blog
Pagerank memang menjadi patokan penting dalam menilai bagus tidaknyasuatu blog selain pengunjung dan juga alexa rank. Pengertian pageranksendiri adalah peringkat yang diberikan oleh Google kepada suatu domainblog berdasarkan banyaknya link yang masuk dan keluar serta usia dariblog tersebut. Pagerank, pengunjung dan link masuk layaknya tigatrisula yang berperan penting dalam kesuksesan sebuah blog.
Kali ini saya akan memberikan 3 tips mudah untuk meningkatkanpagerank blog. Namun sebelumnya tentu saja saya ingin mengingatkanbahwa tidak ada aturan baku yang dipakai Google dalam menaikkan danmenurunkan pagerank suatu blog. Tapi meskipun demikian Google cenderungmenilai sebuah blog dari beberapa point yang sudah saya sebutkan diatas tadi. Oke, langsung saja ke topik permasalahan yaitu tips ataucara untuk meningkatkan pagerank blog.
1. Update tulisan sesering mungkin.
Cara pertama ini saya kira cukup mudah dan memang selalu dilakukan olehpemilik blog. Tetapi tentu saja tidak semua pemilik blog bisa konsistenmemposting minimal satu tulisan baru ke blog setiap hari, karena banyaksekali pekerjaan lain yang mungkin tidak bisa ditinggalkan. Tapiminimal dua hari sekali Anda harus posting agar Google mendeteksi bloganda sebagai blog yang aktif
2. Cari backlink sebanyak mungkin
Untuk mencari backlink, anda bisa melakukan beberapa cara di antaranyaadalah dengan mensubmit artikel ke artikel direktori, submit ke socialbookmark, komen di blog teman dan terakhir tukar link dengan teman ataupemilik blog lain yang memiliki tema tulisan yang sama, karena Googlelebih menyukai tautan dua blog sejenis ketimbang yang berlainan.
3. Submit ke social bookmark, direktori, dan social network.
Kunci dari trik ke tiga ini adalah meningkatkan popularitas blog anda.Semakin populer blog anda, semakin besar potensi anda dibookmark olehpembaca anda. Apalagi dikutip isi artikelnya...wuih, bangga tuh kalo bisadikutip...hehehe...
Dengan memiliki pagerank yang baik, maka popularitas blog juga akanmeningkat, dan ini bisa meningkatkan peluang Anda untuk mendapatkanpenghasilan dari blog pribadi anda.
sumber: 3 cara meningkatkan pagerank blog.