DATA SEMENTARA KORBAN TSUNAMI MENTAWAI
Gubernur Irwan Prayitno dalam rapat koordinasi penanggulangan bencana gempa dan tsunami Mentawai, Selasa (26/10) malam, merinci data sementara korban gempa diikuti tsunami yang melanda Kabupaten Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat, hingga pukul 24:00 WIB.
- Korban Tewas : 112 orang
- Korban hilang : 502 orang
- Korban mengungsi : 4.000 kepala keluarga
Lokasi korban tewas yang telah ditemukan :
- Dusun Munte Baru-Baru, Desa Betomonga, Kecamatan PagaiUtara,=58 orang.
- Dusun Beleraksok, Desa Kecamatan PagaiSelatan,=15 orang.
- Dusun lain di Desa Betomonga, Kecamatan PagaiUtara,=10 orang.
- Dusun Takbaraboat, Desa Kecamatan PagaiSelatan,=10 orang.
- Desa Geliulou, Kecamatan SiporaSelatan,=5 orang.
- Dusun Gobik, Desa Bosua, Kecamatan SiporaSelatan,=4 orang.
- Dusun Masokut, Desa Geliulou, Kecamatan SiporaSelatan,=4 orang.
- Desa Silabu, Kecamatan PagaiUtara,=3 orang.
- Desa Bosuo, Kecamatan SiporaSelatan,=1 orang.
- Dusun Bukkumonga, Kecamatan PagaiSelatan,=1 orang.
- Desa Malakkopa, Kecamatan PagaiSelatan,=1 orang.
Lokasi warga dilaporkan hilang:
- Dusun Munte Baru-Baru, Desa Betomonga, Kecamatan PagaiUtara,=270 orang.
- Dusun lain di Desa Betomonga, Kecamatan PagaiUtara,=212 orang.
- Dusun Takbaraboat, Desa Kecamatan PagaiSelatan,=20 orang.